Senin, 12 Juli 2010

Laporan BOP 11/7 Menara Syariah Mandiri Thamrin

Di BOP Bossfam 11 Juli ini, para hadirin dapat oleh2 cerita dari para bosses yang baru saja pulang dari stockholm. Hmm asyik banget. Bisa jalan jalan gratis ke luar negeri. Mimpi gak sih? Nggak lah.. Kan di bossfam ada formulanya ( beeii... Berasa obat aja)
Our Senior Diamond Director, Meuthia Rizky menceritakan pengalamannya di sana. Karena beliau masuk dalam urutan 19 besar seAsia, maka beliau diundang makan malam di rumah founder oriflame, Jonas af Jochnick. Kediaman Jonas af Jochnick itu ada di tepi danau yang pinggirnya berbukit-bukit. Menuju ke rumah itu saja, top 30 asia itu menggunakan kapal pribadi jonas. Dinnernya diadakan di halaman rumah ... Sayang aku ga punya foto2nya.
Itu baru pengalaman teh thia. Belum bagi peserta yang lain yang berkesempatan dinner di salah satu museum yang di dalamnya ada kapal jaman baheula yang sebenarnya sudah karam tp diangkat lagi kmd masuk ke museum itu.. Makanannya enak2 lagi.. Hehehe..

Tahun 2011, oriflame akan mengadakan perjalanan ke Paris.. 2012 ke Bueno Aires
Hmm mungkin bagi sebagian pembaca, hal ini bukan apa2.. Tp coba pikirkan, di oriflame yang pendaftarannya hanya Rp 39900 itu bisa dapat perjalanan menakjubkan seperti ini. Berapa uang yang harus anda keluarkan untuk bisa menikmati perjalanan seperti ini? Puluhan juta pasti.. Ini gratis.. 6 bulan sekali (utk peringkat diamond ke atas). Wow...

Lain lagi oleh2 cerita Ilnayuti Sari, our senior gold director. 2 minggu sebelum kedatangan delegasi oriflame, di stockholm ada pesta pernikahan putri raja dengan suami yang berasal dari kalangan orang biasa...
Coba bayangin, waktu pertama kali mereka mulai pacaran, berapa banyak orang yang bilang ke si putri.. " Putri, putri... Kok nyari pacar dari kalangan kebanyakan siiihhhhh....". Trus berapa banyak yang bilang ke mempelai pria... "Berani-beraninya dikau pacaran sama putri. Nggak bakalan dianggap lho sama keluarganya."
Kalo cuman gara2 ucapan kayak gitu aja mereka putus... Picik bgt ga siiihhh...
Tapi mereka terus melanjutkan hubungannya.. Kenapa ya??? Nih salah satu pidato si pangeran

"I was not born a frog. I was not born a prince. But my parents grow me with values, and king and queen train me how to be a prince"

Tuuhhh kan... Jadi pangeran aja cuman butuh latihan.. Coba bandingin sama bisnis oriflame.. Terus terang jangan pedulikan orang2 yang berkata: "ngapain sih bisnis kayak gitu", "malu ah, bisnis kok cuman jualan barang 20rb-an", "gw ga bakat jalanin gituan".. Itu semua proses latihan kita jadi orang yang sukses, punya banyak duit, punya sesuatu untuk memberhasilkan orang lain...
Percaya deh.. Kalau punya mimpi, jangan biarkan ucapan2 negatif menjadi penghancur mimpi anda...
Yang penting anda mau dan berani untuk sukses....

Jadi wondering... BOP bulan depan dapat cerita apa lagi ya.. Siapa mau dateng? Kontak saya ya..

Rikoera@gmail.com
Sent from XL BlackBerry®

Tidak ada komentar:

Posting Komentar